Sumpah Generasi Pandemi

‘Generation Pandemic’ adalah judul utama dari majalah Time yang diterbitkan pada Juni 2020. Majalah Time melakukan investigasi dan menemukan bahwa krisis global telah menginterupsi cita-cita serta pandangan hidup dari hampir seluruh generasi muda di Amerika Serikat. Serupa namun tak sama, di Indonesia generasi muda yang kerap dilabel dengan sebutan Milenial dan Gen Z juga mengalami situasi yang sama. Para wisudawan dan wisudawati misalnya harus menjalani peristiwa penting kelulusan secara daring. Peristiwa wisuda yang selayaknya penuh nuansa romantisme, dilakukan secara berjarak tanpa haru-biru serta tekstur ingatan yang layak diceritakan di hari tua.

Anak muda juga tengah bergelut dengan berbagai perubahan psikologis di tengah masa isolasi, dari jenuh, kesepian, sulit tidur, over screen time hingga kesulitan berkonsentrasi

Mantra “Follow your passion” sebagaimana digembar-gemborkan para influencer lokal sebelum masa pandemi tak lagi memiliki daya sihir yang sama

Detail artikel dari tulisan Dr Muhammad Faisal ini, dapat di klik di link aslinya di pophariniini.com

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *